Patung Katak | Jual Patung Katak
Salam sejahtera untuk kita semuanya, semoga tetap diberikan kesehatan serta kelancaran dalam mencari rezeki. Kami Bintang Antik Sejahtera merupakan salah satu sentral kerajinan batuan alam terbesar di Tulungagung. Disini kami menerapkan layanan online sebagai sarana untuk pemasaranya sehingga untuk customer kami sudah mencangkup seluruh Indonesia, dari barat sampai ujung timur Indonesia sudah pernah kami layani, Kami adalah produsen marmer di Tulungagung Salah satu produk kami yaitu patung katak berkaki tiga berikut..
Patung Katak |
Patung Katak di atas dipercaya sebagai patung katak pembawa hoki, bagi sebagian orang patung katak yang menggigit koin seperti diatas dianggap keramat karena sering dipercaya sebagai pembawa hoki. Patung katak berkaki tiga ini boleh jadi sebagai simbol pembawa keberuntungan. Asal muasalnya menurut mitologi tiongkok katak berkaki tiga ini konon nya hanya terdapat dibulan, dan berhasil menelanya selama gerhana. Patung katak ini biasanya terbuat dari batuan alam. Patung katak tersebut terbuat dari marmer kawi agung. Marmer ini berwarna putih bersih dan mengkilat, marmer jenis ini sering digunakan sebagai bahan pembuatan kerajinan karena bahan tersebut sangat bagus kualitasnya.
Seluruh kerajinan kami dikerjakan oleh pengrajin batuan alam yang sudah pakar di bidangnya, sehingga kualitas lebih terjamin mutunya. Pemahatan juga dikerjakan oleh pemahat kami beliau sangat ahli dalam memahat sehingga patung terlihat alami seperti makhluk yang hidup.
Selain patung katak kami juga memiliki patung - patung lainya dari batuan alam Tulungagung. Kami Bintang Antik Sejahtera juga memiliki berbagai kerajinan batuan alam yang sudah ready. Untuk anda yang ingin melihat produk kami bisa datang ke alamat kami Jln. Kanigoro GG 4 No. 35 Campurdarat Tulungagung. Banyak sekali pelanggan kami yang berasal dari luar kabupaten Tulungagung yang datang langsung ke tempat kami. Atau jika anda tidak memiliki waktu untuk datang ke tempat kami bisa menghubungi customer kami dibawah ini..
0 Komentar